Product Description
Bermain dan beraktivitas bersama anak menjadi lebih berwarna setiap hari dengan memainkan permainan bongkar pasang yang edukatif dengan harga yang cukup terjangkau bagi semua kalangan melalui mainan “Puzzle Jumbo” dari DG toys. Produk “Puzzle Jumbo” merupakan mainan bongkar pasang dengan model jogsaw yang dimainkan dengan cara mencocokkan satu persatu tiap bagian/kepingan bergambar sesuai gambar karakter utuh dengan tujuan untuk mengasah kecerdasan anak serta untuk mengalihkan kesibukan anak saat memainkan perangkat gadget atau media elektronik lainnya yang menyita banyak waktu dan beralih ke permainan edukatif seperti puzzle.
Mainan “Puzzle Jumbo” memiliki berbagai varian karakter menarik dan lucu kesukaan anak-anak. Setiap produk puzzle terdiri dari 20 potongan puzzle ukuran besar yang terbuat dari bahan kertas karton yang ringan serta aman untuk dimainkan.
Terdapat berbagai macam karakter populer seperti Boboiboy, Avengers, Naruto, Power Rangers, dan masih banyak karakter keren lainnya sebagai mainan koleksi yang digemari anak-anak serta dapat digunakan sebagai sarana bermain dan belajar.
Product Specifications
Product Content
Packaging Materials
Product Materials
Product Packaging
1 PACK : 100 pcs
1 CORRUGATED BOX : 13 pack
Product Size
18 cm x 20,9 cm
Product Weight
3,89 Kg / Pack